Persimpangan Budaya
Dalam persimpangan budaya, dalam perlintasan waktu, dalam persidangan diri. Aku berkeluh kesah dalam keheningan malam, aku merintih di dalam peluh yang semakin mengering. Semua diam, menunduk seakan tak pernah peduli pada penderitaanku. Aku meratap dalam sepi. Sepi yang membunuh. Aku menangis dalam tawaku, namun orang meneruskannya menjadi sebuah kesenangan. Aku diam, kau selalu menggoda.
Post a Comment